Peran Ormas dalam Keterpilihan Pemilihan Legislatif : Studi Forum Komunikasi Anak Betawi (Forkabi) di Kota Jakarta Selatan

Authors

  • Zainul Djumadin Universitas Nasional
  • Pratama Sulistiawan Universitas Nasional

DOI:

https://doi.org/10.52423/neores.v5i1.171

Keywords:

FORKABI, elit politik, partisipasi politik, strategi

Abstract

UU No.17/2013 tentang Organisasi Masyarakat memberikan landasan bagi organisasi untuk menjadi saluran bagi kepentingan anggotanya. Salah satu organisasinya adalah FORKABI (Forum Komunikasi Anak Betawi), yang memiliki dasar kesamaan etnisitas, terutama di wilayah DKI Jakarta. Keikutsertaan seorang kader ormas dalam dunia politik menjadi hal menarik perhatian. Abdul Ghoni, seorang kader FORKABI dan elit politik di Jakarta, berhasil meraih kemenangan dalam caleg DPRD DKI Jakarta 2019, dengan peran penting dari FORKABI dan partisipasi politik serta strateginya dalam politik. Penelitian ini bertujuan untuk menggali bagaimana partisipasi politik dan strategi FORKABI berperan dalam mendukung Abdul Ghoni pada caleg DKI Jakarta 2019, terutama di Dapil VII yang mencakup wilayah Jakarta Selatan. Dalam penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif. Hasil penelitian ini meliputi gambaran tentang sosok elit FORKABI dan Abdul Ghoni sebagai elit politik di Jakarta, latar belakang dukungan FORKABI dalam kemenangan Abdul Ghoni sebagai caleg, partisipasi politik FORKABI Jakarta Selatan sebagai kelompok kepentingan, dan strategi yang diterapkan oleh FORKABI dalam mendukung Abdul Ghoni

References

Adrian, F. (2014). Identitas etnis dalam pemilihan Kepala Daerah (studi pemilihan Gubernur DKI Jakarta tahun 2012).

Fadli, M., Bailusy, M. K., Nas, J., & Zulfikar, A. (2018). Keterlibatan elit lokal dalam peningkatan partisipasi politik pada pemilihan bupati dan wakil bupati Kabupaten Toraja Utara Tahun 2015. Aristo, 6(2), 301–328.

Kamal, H. (n.d.). Relawan Politik Dan Pemilihan Umum: Peran Awak Samo Awak (ASA) dalam Pemenangan Karlena pada Pemilu Legislatif di Kota Tangerang Selatan Tahun 2019. Program Studi Ilmu Politik Fakultas Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik Universitas ….

Meifilina, A. (2021). Media Sosial sebagai Strategi Komunikasi Politik Partai Golkar dalam Melakukan Pendidikan Politik. Jurnal Komunikasi Nusantara, 3(2), 101–110.

Nastain, M., & Nugroho, C. (2022). Relasi Kuasa dan Suara: Politik Patron Klien Pada Pilkada Langsung di Kabupaten Grobogan 2020. Politika: Jurnal Ilmu Politik, 13(1), 167–184.

Nuna, M., & Moonti, R. M. (2019). Kebebasan Hak Sosial-Politik Dan Partisipasi Warga Negara Dalam Sistem Demokrasi Di Indonesia. Jurnal Ius Constituendum, 4(2), 110–127.

Nurcahyo, A. (2016). Relevansi Budaya Patriarki Dengan Partisipasi Politik Dan Keterwakilan Perempuan Di Parlemen. Agastya: Jurnal Sejarah Dan Pembelajarannya, 6(01), 25–34.

Polimpung, A. D. L. (2021). KEDEWASAAN ELIT POLITIK DALAM PEMILIHAN LEGISLATIF TAHUN 2019 (Suatu Studi Di Desa Sea Satu). POLITICO: Jurnal Ilmu Politik, 10(2).

Pradana, M. Y. A. (2019). Relasi Sosial Elit Politik dan Sesepuh Desa Melalui Langgar di Kabupaten Malang. Jurnal Sosiologi Agama, 13(1), 181–206.

Putri, N. E. (2017). Dampak Literasi Politik Terhadap Partisipasi Pemilih Dalam Pemilu. Jurnal Agregasi: Aksi Reformasi Government Dalam Demokrasi, 5(1).

Rasyid, S. (2017). ELIT POLITIK DAN KETERLIBANNYA DALAM PIMILUKADA DI KOLAKA UTARA. Rihlah: Jurnal Sejarah Dan Kebudayaan, 5(1), 74–92.

Sahalatua, A. P., Hamid, A., & Hikmawan, M. D. (2018). Politik Identitas dalam Pemilihan Kepala Daerah (Studi Kasus pada Pemilihan Gubernur DKI Jakarta Periode 2017-2022). Universitas Sultan Ageng Tirtayasa.

Saputra, A. F. (n.d.). Pemilu Dan Partisipasi Politik: Studi Atas Partisipasi Masyarakat Dalam Pilpres Di Kecamatan Pondok Melati Kota Bekasi 2019. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Islam Negeri Syarif ….

Tilome, A. A., Agustang, A., & Agustang, A. (2021). Pertukaran Sosial Elit Politik Dalam Pemilihan Kepala Daerah di Provinsi Gorontalo. OSF Preprints, January 2022.

Valiana, A. (2016). Analisis Strategi Komunikasi Politik Terhadap Partisipasi Politik Ppemenangan Rudi Dan Purnomo Dalam Pilkada 2015 Kota Surakarta. Jurnal Global Citizen: Jurnal Ilmiah Kajian Pendidikan Kewarganegaraan.

Wilson, I. (2019). Main Hakim Sendiri dan Militansi Islam Populis di Indonesia.

Downloads

Published

2023-09-26

How to Cite

Djumadin, Z., & Sulistiawan, P. (2023). Peran Ormas dalam Keterpilihan Pemilihan Legislatif : Studi Forum Komunikasi Anak Betawi (Forkabi) di Kota Jakarta Selatan. NeoRespublica : Jurnal Ilmu Pemerintahan, 5(1), 298–307. https://doi.org/10.52423/neores.v5i1.171